Penjambret Ponsel Bocah di Duren Sawit Jakarta Timur Mengaku Tak Punya Uang untuk Bayar Kontrakan
Aksi Giri menjambret handphone seorang bocah di Kelurahan Pondok Kelapa harus "dibayar" dengan hukuman penjara. Dia mengaku terpaksa menjambret handphone milik FR (9) yang saat kejadian sekira pukul 15.00 WIB…